The Palm Scribe

Kementerian ESDM segera lengkapi regulasi perluasan mandatori B20

Investor Daily, 27 Agustus 2018

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) telah menetapkan target bahwa regulasi turunan mengenai kebijakan pencampuran biodiesel 20% (B20) untuk kendaraan non-Public Service Obligation (PSO) akan selesai pekan ini.

Share This